Tags
Minggu lalu Ahs berkesempatan melakukan kegiatan minggu pagi bersama keluarga yaitu berenang. Swimming pool yang dipilih adalah Singgasana swimming pool. Kolam renang yang berada di dalam lokasi hotel singgasana Surabaya. Sedikit info mengenai Singgasana. Hotel ini nempel dengan Yani golf. Padang golf tertua di Surabaya, & mungkin juga tertua di Indonesia. Hotel nya sejuk bernuansa alam, nyaman.