Tags

Seperti yang sudah dijanjikan sebelumnya, akan diulas mengenai how to get to Petronas Twin Towers di KLCC Kuala Lumpur.

Cara menuju Menara Kembar Petronas.

Ulasan berdasarkan real fakta yang di jalani oleh penulis. Jadi bukan hoaks ya…. CATAT! BUKAN HOAKS! hehe…

Waktu plesir ke KL, ahstravelling.com beserta rombongan kecil (istri dan anak πŸ˜€ ) dapat hotel di daerah Masjid Jamik KL. Hotel dekat dengan stasiun MRT.

Jadi cara menuju Menara Petronas yang nomor kesatu adalah by MRT. Mudah murah dan cepat. Hanya sekitar 5 minits dengan 3 perhentian (perhentian yg ke-3 sampai di KLCC).

Caranya adalah menuju ke stasiun MRT Masjid Jamik, kemudian pilih MRT yang arah ke Gombak. Setelah dua perhentian yaitu Dang Wangi dan Kampung Baru, anda akan tiba di perhentian ke – 3 yaitu stasiun MRT KLCC. Kemudian keluar dari stasiun yang jadi satu sama mall, tengok ke kanan terlihatlah menara KLCC. Jalan kaki sedikit sampai dah di KLCC Kuala Lumpur….

Jangan bandingkan dengan MRT Jakarta yang baru lahir itu yah… hehe… Detail cara naik dan impresi MRT di KL dan biaya akan di bahas di artikel terpisah.

Cara yang kedua adalah by bas. Pakai yang gratis saja GOKL. KLCC merupakan tempat perhentian (terminalnya) GOKL yang jalur GREEN. Jadi misal hotel di daerah Masjid Jamik, cari halte GOKL terdekat katakan Dataran Merdeka. Turun di Terminal Tun Razak, ganti GOKL BLUE, turun di halte Concorde Hotel. Lalu ganti lagi ke GOKL PURPLE. Turun di perhentian KLCC. Sampe d…. Seperti itu
Detail cara naik dan impresi GOKL akan di ulas di artikel terpisah.

Cara berikutnya adalah by TAXI. Saran penulis, jadikan opsi ini sebagai opsi yang terkahir dan paling akhir. Kenapa milih yang mahal ribet dan lama kalau ada yang murah mudah dan cepat. πŸ˜€

Masing – masing moda transportasi di atas ada tentu ada untung dan ruginya. Apa sajakah itu….

Nah utk membahas itu nantikan di next artikel…. tetap stay tunned and happy travelling…..